Thursday, September 21, 2023
spot_img
HomeNewsBerita Dukacita

Berita Dukacita

Kami Keluarga Besar Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Banda Aceh berbelasungkawa sebesar-besarnya atas berpulangnya ke Rahmatullah saudara kami, Sekretaris AJI Banda Aceh, Fakhrurradzie M Gade, pada Jumat malam 11 November 2016, pukul 23.30 WIB.

Terimakasih juga kepada rekan-rekan dan kawan-kawan di luar AJI Banda Aceh yang telah menyampaikan doa-doa kepada almarhum. Semoga Allah menempatkan almarhum di sisi-NYA.

Ketua

Adi Warsidi

RELATED ARTICLES

Most Popular

Recent Comments