Malam ketiga meninggalnya Sekretaris AJI Banda Aceh Fakhurradzie M Gade, keluarga besar AJI Banda Aceh dan kawan-kawan jaringan menggelar takziah doa bersama di kantor AJI Banda Aceh, Senin malam 14 November 2016.
Doa kami, semoga Almarhum mendapat tempat di sisi Allah. []